- Dari Terminal Blok M. Naik Metro Mini 71 arah ke Tanah Kusir, Kodam. Naik ampe mentok (biasanya tandanya setelah melalui perlintasan kereta api). Setelah Metro Mini 71 mentok, nyambung angkot 05 putih arah ke Ceger. Bilang turun di gerbang STAN Ceger.
- Dari Terminal Lebak Bulus. Naik Angkot C09 putih, bilang turun di gerbang STAN Ceger.
- Naik Bus DEBORAH ke Lebak Bulus. Dari Lebak Bulus, ikuti cara dari Jakarta no.2.
- Naik Krl ke Stasiun Manggarai. Nyambung naik krl ke Tanah Abang. Dari Stas Tanah Abang naik krl Tujuan Serpong, turun di Stas. Pondok Ranji. Dari Stas. Pondok Ranji, jalan ke Jalan Bintaro Utama (sekitar 200 m). Naik Angkot D09 Putih arah ke gerbang STAN Bintaro.
- Dari Term. Baranangsiang, naik Agra Mas tujuan Lebak Bulus. Dari Lebak Bulus, ikuti cara dari Jakarta no.2.
- Ikuti cara dari Depok no.2. (Ada krl langsung Bogor-Tanah Abang, tapi jarang).
Dari BEKASI:
- Naik bus Bekasi – Lebak Bulus AC 132 (kalo gak salah). Terus ikuti cara dari Jakarta no.2
- Naik bus Bekasi – Blok M P-27 atau AC 05. Terus ikuti cara dari Jakarta no.1
- Naik dari Terminal/Tol Timur, Agra Mas Jurusan Bekasi – BSD. Turun di Veteran. Terus naik Angkot C09 putih, bilang turun di gerbang STAN Ceger.
Semoga rute-rute ini dapat membantu ikhwah sekalian dalam perjalanan menuntut ilmu syar’i, menghadiri Dauroh Pemuda/i Muslim Se-Jabodetabek.
Terkait Peta Jalan Kampus STAN Bintaro, silahkan klik http://www.streetdirectory.co. id/indonesia/banten/travel/ travel_id_179096/travel_site_ 103036/travel_no_/.
Mohon maaf bila ada kekurangan dan/atau kesalahan rute dari yang diinformasikan. Rute ini yang dirasa paling mudah oleh panitia.